JPNN.com, JAKARTA - Menteri Riset dan Teknologi Bambang Brodjonegoro mengatakan, virus corona varian Inggris disinyalir telah menyebar ke sejumlah negara. Bambang mengatakan bahwa virus tersebut, telah ditemukan di negara tetangga, Singapura dan Australia.
Virus Corona Varian Inggris Diduga Sudah Masuk Singapura, Indonesia Waspada Read More